Pengembangan Auditorium dan Asrama Mahasiswa, Sekolah Tinggi Agama Islam Raudhatul Ulum (STAIRU) Sakatiga.
Pada hari Rabu tanggal 13 maret 2024, Kunjungan Pengurus Yayasan Perguruan Islam Raudhatul Ulum Sakatiga (YAPIRUS) ke Sekolah Tinggi Agama Islam Raudhatul Ulum (STAIRU) Sakatiga, dalam rangka peninjauan pengembangan gedung kampus C dalam proyek jangka panjang Auditorium dan Asrama Mahasiswa.
Baca Juga Pelatihan Karya Ilmiah Bersama Prof. Dr. Bermawy Munthe, M.A.
Pada kesempatan kali ini Mudir Ponpes Raudhtaul Ulum (PPRU) Sakatiga KH. Tolat Wafa Ahmad, Lc., Ketua Harian YAPIRUS Dr. H. Husnul Amin., Lc., M.H.I., M.M, beserta para Anggota Yayasan, Ketua STAI Raudhatul Ulum Sakatiga Dr. H. Husnul Amin., Lc., M.H.I., M.M, Wakil Ketua I Abdul Muhaimin, S.Sos., M.S.I, Wakil Ketua II Yudi Pratama, M.Pd, Ketua Prodi PAI H. Zulkifli Agus, MA. dan para pengurus STAI Raudhatul Ulum turut hadir.
Baca Juga WISUDA STAIRU ANGKATAN XVII
Dengan Harapan setelah dilakukan pengembangan Gedung Auditorium dapat memberi semangat baru bagi para mahasiswa untuk menumpuh perkuliahan di STAI Raudhatul Ulum Sakatiga, serta memberi ruang kuliah representatif sehingga proses pembelajaran lebih kondusif dan nyaman.
Info Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) STAI Raudhatul Ulum Sakatiga 2024
Versi cetak
Acara Pembekalan KUKERTA STAIRU 2024-2025: Mempersiapkan Mahasiswa untuk Menghadapi Tantangan di Lapangan Sebagai bagian dari program pengabdian kepada masyarakat, KUKERTA (Kuli...
Gaes, siap kuliah di kampus yang gak cuma keren tapi juga berkah? Sekarang waktunya buat ambil langkah pertama menuju masa depan yang cemerlang! Sekolah Tinggi Agama Islam ...
WISUDA STAIRU ANGKATAN XVII Sekolah Tinggi Agama Islam Raudhatul Ulum (STAIRU) Sakatiga menyelenggarakan prosesi Rapat senat terbuka wisuda bagi lulusan program S1 Fakultas Tarbiy...
Pembekalan KUKERTA STAIRU Angkatan XVII Pembekalan Kuliah Kerja Nyata (KUKERTA) Sekolah Tinggi Agama Islam Raudhatul Ulum (STAIRU) Sakatiga merupakan salah satu rangkaian kegiatan...
YUDISIUM STAI Raudhatul Ulum Pada rabu 6 Desember 2023, program serjana Sekolah Tinggi Agama Islam Raudhatul Ulum Sakatiga menyelenggarakan yudisum untuk yang pertamakalinya. Aca...
Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) adalah aktivitas yang dilakukan secara rutin oleh perguruan tinggi di setiap pembukaan ajaran baru. Dalam pelaksanaannya PMB memiliki banyak ja...